Masjid adalah baitullah (rumah allah) yang di gunakan oleh umat muslim untuk beribadah kepadanya, selain itu masjid memiliki peran yang sangat besar, selain sebagai tempat ibadah masjid juga menjadi tempat dakwah dan syiar agama islam segala kegiatan agama umat islam sangat baik apabila di lakukan dalam masjid terutama sholat berjamaah, sebagai umat muslim memakmurkan masjid merupakan suatu kewajiban dengan cara mengisinya dengan berbagai kegiatan agama seperti pengajian,sholat berjamaah, dakwah dan lain sebagainya maka dari itu sangat di anjurkan sebelum memasuki masji untuk berdoa terlebih dahulu begitupun setelah keluar dari masjid nah silahkan kalian lihat doa masuk masjid di bawah ini.
Doa Masuk Masjid Dan Keluar Masjid Lengkap Arab Latin Dan Artinya
Doa Masuk Masjid
اَللّهُمَّ افْتَحْ لِيْ اَبْوَابَ رَحْمَتِكَ.
“Allahummaf-tahlii abwaaba rahmatika”.
Artinya : Wahai Tuhanku' Bukakanlah Untukku Pintu-Pintu Rahmat-mu.Doa Keluar Masjid
اَللّهُمَّ اِنِّيْ أسْأَلُكَ مِنْ فَضْلِكَ.
“Allahumma innii as-aluka min fadhlika”.
Artinya : Wahai Tuhanku' Sesungguhnya Aku Memohon Kepada-Mu Akan Segala Keutamaan-Mu.Oke sobat Doaluhur.com itu saja yang dapat saya sampaikan megenai doa masuk masjid semoga apa yang saya sampaikan di atas dapat bermanfaat dan menambah wawasan kalian namun saya mohon maaf apabila dalam penulisan terdapat kesalahan karena admin hanyalah manusia biasa yang tidak luput dari salah dan dosa, terimakasih sudah berkunjung sampai jumpa di lain kesempatan.
0 Komentar