Bacaan Niat Sholat Idul Fitri Lengkap Arab Latin Dan Artinya

July 22, 2018
Niat Sholat Idul Fitri Arab Latin Dan Artinya - Seperti yang kita ketahui bersama kalau sholat idul fitri merupakan salah satu sholat sunnah yang di lakukan setahun sekali setelah satu bulan penuh kita berpuasa kemudian di tutup dengan zakat fitrah dan sholat idul fitri, barulah ibadah puasa kita menjadi sempurna, karena sholat idul fitri ini hanya satu tahun sekali mungkin banyak dari kalian yang lupa akan niat sholat idul fitri namun tenang disini sudah saya sediakan lafadz niatnya lengkap beserta terjemah untuk mempermudah kalian dalam menghafal kembali.


Bacaan Niat Sholat Idul Fitri Lengkap Bahasa Arab Latin Dan Artinya

Seperti halnya sholat wajib niat sholat idul fitri cukup di ucapkan dalam hati dengan niat hanya  karena allah semata dengan hati yang iklas dan mengharap ridho allah swt, dalam agama islam puasa ramadhan merupakan sesuatu yang di tunggu-tunggu kedatanganya, dan wajib hukumnya bagi umat islam untuk berpuasa selama satu bulan penuh selain itu bayak amalan/ibadah yang di lakukan pada bulan ramadhan pahalanya akan di lipat gandakan oleh allah bisa di katakan bulan ramadhan adalah bulan yang baik untuk mendekatkan diri kepada allah.


Dalam bulan ramadhan ibadah yang kita lakukan mendapatkan pahala yang berlipat selain itu pada bulan ramadhan terdapat satu malam yang sangat istimewa yaitu malam lailatul qadar, malam ini sering di sebut juga malam seribu bulan atau malam yang lebih baik dari seribu bulan, datangnya malam lailatul qadar pada malam terakhir atau pertengahan puasa ramadhan namun tidak semua orang mengetahui malam tersebut, nah itu lah keistimewaan bulan suci ramadhan dan setelah selesai berpuasa kita akan di hadapkan pada satu hari yaitu hari raya idul fitri dan bagi kalian yang ingin melakukan ibadah sholat id namun lupa akan niat sholat idul fitri silahkan kalian lihat di bawah.

Lihat Juga : Niat Sholat Idul Adha



Bacaan Niat Sholat Idul Fitri Lengkap Arab Latin Dan Artinya


Niat Sholat Idul Fitri Sebagai Imam

اُصَلِّى سُنُّةً عِيْدِ الْفِطْرِ رَكْعَتَيْنِ مُسْتَقْبِلَ الْقِبْلَةِ اِمَامًا ِللهِ تَعَالَى

USHOLLI SUNNATA 'IIDHIL FITHRI ROK'ATAINI MUSTAQBILAL QIBLATI IMAAMAN LILLAAHI TA'AALA
Artinya:"Saya niat sholat sunnah idul fitri dua raka'at menghadap kiblat sebagai imam karena Allah Ta'ala."
Niat Sholat Idul Fitri Sebagai Ma'Mum


اُصَلِّى سُنُّةً  عِيْدِ الْفِطْرِ رَكْعَتَيْنِ مُسْتَقْبِلَ الْقِبْلَةِ مَأْمُوْمًا ِللهِ تَعَالَى

USHOLLI SUNNATA 'IIDHIL FITHRI ROK'ATAINI MUSTAQBILAL QIBLATI MA'MUUMAN LILLAAHI TA'AALA 

Artinya:"Saya niat sholat sunnah idul fitri dua raka'at menghadap kiblat sebagai ma'mum karena Allah Ta'ala."
Baiklah sobat Doaluhur.com itu saja yang dapat saya sampaikan pada kesempatan kali ini semoga ulasan di atas mengenai niat sholat idul fitri dapat menambah wawasan kalian dan membantu kalian menghafal niat sholat id terimakasih sudah berkunjung dan sampai jumpa di lain kesempatan.
Latest
Previous
Next Post »
0 Komentar