Jadwal Imsakiyah Puasa Ramadhan 2018/1439 H Seluruh Indonesia

May 17, 2018
Jadwal Imsakiyah Puasa Ramadhan 2018 - Assalamualikum wr-wb hai sobat Doaluhur.com berjumpa lagi dengan mimin pada kesempatan kali ini saya akan membahas mengenai jadwal imsakiyah seluruh indonesia seperti yang kita ketahui bersama pemerintah republik indonesia menetapkan awal bulan ramadhan jatuh pada tanggal 17 mei 2018 tepatnya pada hari kamis melalui konfrensi pers sidang isbat dengan begitu kementrian agama berharap tidak ada lagi perbedaan atau simpang siur mengenai awal bulan ramadhan dan semoga seluruh umat muslim di indonesia dapat melaksanakan ibadah puasa ramadhan dengan khusyu dan tenang.

Sebelum sobat melihat jadwal imsakiyah 2018 saya akan jelaskan singkat pengertian imsak atau imsakiyah untuk menambah wawasan kalian imsak atau imsakiyah di ambil dari bahasa arab yaitu amsaka yumsiku imsak yang berarti yang berarti menahan jadi dari pengertian di atas dapat di simpulkan kalau imsak adalah waktu di mulainya untuk menahan segala hal yang membatalkan puasa akan tetapi selama waktu imsak masih di perbolehkan untuk makan dan minum selama belum memasuki waktu subuh ketika sudah memasuki waktu subuh di situlah di mulai awal puasa.

Namun opini yang tersebar di masyarakat sering kali salah arti, tak sedikit orang yang beranggapan kalau pada waktu imsak sudah tidak di perbolehkan untuk makan dan minum padahal sebenarnya di perbolehkan selama belum memasuki waktu subuh/adzan subuh nah bagaimana sobat sudah paham bukan apa itu imsak yah semoga ulasan saya di atas dapat menambah wawasan kalian dan silahkan lihat jadwal imsakiyah seluruh indonesia yang di rilis oleh kementrian agama republik indonesia berikut ini.

Lihat Juga : Kumpulan Doa Pada Bulan Ramadhan

Jadwal Imsakiyah Puasa Ramadhan 2018/1439 H Seluruh Indonesia


Jadwal Imsakiyah Wilayah Dki Jakarta Dan Sekitarnya

Jatwal Imsakiyah Wilayah Dki Jakarta Dan Sekitarnya

Jadwal Imsakiyah Wilayah Bandung Dan Sekitarnya

Jadwal Imsakiyah Wilayah Bandung Dan Sekitarnya

Jadwal Imsakiyah Wilayah Semarang Dan Sekitarnya

Jadwal Imsakiyah Wilayah Semarang Dan Sekitarnya

Jadwal Imsakiyah Wilayah Surabaya Dan Sekitarnya

Jadwal Imsakiyah Wilayah Surabaya Dan Sekitarnya

Jadwal Imsakiyah Wilayah Serang Dan Sekitarnya

Jadwal Imsakiyah Wilayah Serang Dan Sekitarnya

Jadwal Imsakiyah Wilayah Pandeglang Dan Sekitarnya

Jadwal Imsakiyah Wilayah Pandeglang Dan Sekitarnya

Jadwal Imsakiyah Wilayah Lampung Dan Sekitarnya


Jadwal Imsakiyah Wilayah Lampung Dan Sekitarnya

Mohon maaf apabila kota atau daerah tempat kalian tinggal tidak ada di atas silahkan untuk lebih jelasnya kunjungi website https://bimasislam.kemenag.go.id/jadwalimsakiyah.php silahkan kalian tentukan daerah dan kota kalian maka akan muncul jatwal imsakiyah yang kalian cari seperti gambar di bawah ini.


Baiklah sobat semoga ulasan yang saya berikan di atas dapat bermanfaat untuk kalian namun saya mohon maaf apabila dalam penulisan terdapat kata yang kurang berkenan di hati kalian terimakasih sudah berkunjung sampai jumpa di lain kesempatan wasalamualaikum wr-wb.
Previous
Next Post »
0 Komentar