Bacaan Doa Menghilangkan Rasa Sakit Arab Latin Dan Artinya

March 25, 2018
Doa Menghilangkan Rasa Sakit - Hai sobat di kesempatan kali ini kami akan berbagi sebuah doa yang dapat kalian amalkan ketika mengalami rasa sakit yang mendadak dan belum jelas apa penyebabnya entah itu karena capek,terjatuh,penyakit dan masih banyak lagi setiap manusia pasti pernah merasakan sakit itu merupakan hal yang manusiawi jadi jangan panik apabila tiba-tiba tubuh kalian merasa sakit segeralah meminum obat dan jika rasa sakit yang kalian alami tidak kunjung hilang segeralah ke rumah sakit untuk di periksa lebih lanjut.

Memang pengobatan pada zaman sekarang sangat moderen dan canggih namun taukah kalian bagaimana jika sesorang sakit pada zaman rasulluah di zaman rasullulah apabila seseorang sakit mereka akan di berikan obat tradisional dari tanaman obat/rempah-rempah yang ada selain itu rasullulah juga mengajarkan sebuah doa apabila tubuh seseorang mengalami rasa sakit yang tiba-tiba seperti yang di alami oleh seorang sahabat Utsman Bin Abu Al-'As Al Thaqafi RadhiAllahu Anhu, bahwa ia pernah merasakan sakit yang amat sangat di salah satu bagian tubuhnya, dan ia pergi mengeluh pada Nabi Shallallahu alaihi wasallam kemudian rasullulah mengajarkan sebuah doa seperti berikut.
Bacaan Doa Menghilangkan Rasa Sakit Arab Latin Dan Artinya

Lihat Juga: Doa Agar Terhindar Dari Siksa Kubur

Bacaan Doa Menghilangkan Rasa Sakit Arab Latin Dan Artinya


letakkan tanganmu di bagian tubuh yang terasa sakit kemudian bacalah,

x3   بِسْمِ اللهِ 

Bismillah 3x
Artinya : Dengan nama Allah (3x).
x7   أَعُوذُ بِاللَّهِ وَقُدْرَتِهِ مِنْ شَرِّ مَا أَجِدُ وَأُحَاذِرُ 

A’uudzu bi’izzatillahi wa qudratihi min syari maa ajidu wa uhaadziru (7x)
Artinya :”Saya berlindung dengan kebesaran Allah dan kekuasaan-Nya dari kejahatan apa yang aku derita dan aku khawatirkan (7x) (Sahih Muslim).
Baiklah sobat Doaluhur.com itu saja yang dapat kami sampaikan pada kesempatan kali ini semoga dengan mengamalkan doa di atas rasa sakit yang kalian derita lekas berkurang dan kalian dapat beraktifitas seperti biasa namun jika rasa sakit itu tidak kunjung sembuh segera periksakan diri ke klinik terdekat sebab doa/obat-obatan sifatnya hanyalah sebagai perantara karena allah yang akan menyembuhkan sakit yang kalian derita terimakasih sudah berkunjung sampai jumpa di lain kesempatan.
Previous
Next Post »
0 Komentar